Rabu, 06 Maret 2019

Mengapa harus Elastomeric bearing pad pada jembatan

Mengapa ada Elastomeric bearin pad pada struktur bangunan jembatan?
Elastomeric bearing pad 500mm x500mm x50mm
elastomeric bearing pad atau karet bantalan merupakan komponen penyangga Girder dengan beton penyangga bagian bawah.Dalam pembangunan konstruksi jembatan yang berfungsi untuk menahan tekanan load beban pada jembatan,sehingga tekanan yang diterima oleh jembatan tersebut dapat diminimilisasi dengan adanya bantalan karet.produksi dengan dengan mempertahankan kualitas sangatlah diperlukan terutama kualitas material kompon sebagai bahan utama sebagai bahan baku bantalan karet tersebut adapun pembuatan elastomeric bearing pad diproses menggunakan hidraulic press dengan tekanan tinggi dengan proses vulkanisasi atau pemanasan sesuai standart dengan kekerasan yang telah ditentukan sesuai standar uji,dibalai pengujian karet.sehingga elastomeric bearing pad dapat dipakai diseluruh proyek pembaguan jembatan.adapun bantalan elastomer terdiri dari beberapa type dan ukuran bergantung dari beban yang diperlukan dan bentang pada rtuktur jembatan.adapun type tersebut polos maupun laminated plate.secara umum elastomeric bearing pad yang dipergunakan mulai jenis 1 ukuran 350milimeter x 300milimeter x36milimeter , jenis 2 ukuran 400milimeter x 350milimeter x 39 milimeter,dan jenis 3 ukuran 450milimeter x 400milimeter x45milimeter.elastomeric bearing pad umunya menggunakan lapisan plate baja didalam elastomer dengan ukuran tebal 3milimeter.aplikasi elastomeric bearing pad terletak pada bawah beton girder serta dipasang dudukan yang telah dipersiapkan.bantalan karet pada jembatan sudah banyak dipergunakan diseluruh Nusantara maupun dunia.dengan berkembangnya pryek insfratruktur di indonesia ,permintaan akan elastomeric bearing pad meningkat berdasarkan pekerjaan insfratruktur dari kontraktor maupun konsultan yang telah mengerjakan proyek jalan dan jembatan.atas permintaan dari kontraktor lah kami Nelkasaba hadir sebagai salah satu produsen bantalan jembatan untuk memenuhi kebutuhan elastomeric bearing pad tersebut.untuk memenuhi kebutuhan konstruksi nelkasaba memproduksi berbagai macam produk karet diantaranya elastomeric bearing pad,rubber dock bumper,rubber fender,bantalan karet dermaga.selama beberapa dekade,para konsultan telah menggunakan karet konstruksi tahan gempa pada bangunan jembatan.sejak tahun 1950 telah dibangun jembatan dan jalan untuk mengatasi permasalahan exspansi termal dan meredam getaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar